Update Status Twitter Menggunakan Java


Java_LogoYo, fella. Setelah update status twitter menggunakan python seperti tulisan saya sebelumnya. Kini saatnya menuliskannya ke dalam bahasa pemrograman lain. Kali ini saya memilih java terlebih dahulu. Harapannya nanti bisa saya tulis ke beberapa bahasa pemrograman lain, harapannya.

Untuk langkah-langkahnya sama dengan yang menggunakan python. Hanya saja kali ini kalian butuh men-download library twitter4j. Saya asumsikan kalian sudah men-download library yang kita butuhkan nantinya. Kemudian ekstrak dan buka folder lib, copy semua file berekstensi .jar ke direktori jre (java -> jreX [x disini adalah versi jre] -> lib -> ext)

What’s next? Saya asumsikan segala persiapan yang dibutuhkan telah terpenuhi. Maka sekarang saatnya menuliskan kodenya.

/* author: nur tri wibowo (nordskriving.wordpress.com - github.com/xntwx)
 *
 * nrdtweeting.java
 * ----------------
 * Simple code for tweeting written in java.
 *
*/

//import library
import java.io.*;
import java.util.Scanner;

import twitter4j.*;
import twitter4j.auth.AccessToken;

public class nrdtweeting{

  public static void main(String[] args){
    //api key
    String aKey = "xxxxxxxxxxxx";
    //api secret
    String aSecret = "xxxxxxxxxx";
    //access token
    String aToken = "xxxxxx-xxxxxxxxxxxxxxxx";
    //access token secret
    String aTokenSecret = "xxxxxxxxxxxx";

    //inisialisasi
    TwitterFactory twitFactory = new TwitterFactory();
    Twitter twit = twitFactory.getSingleton();

    //setup oauth
    twit.setOAuthConsumer(aKey,aSecret);
    twit.setOAuthAccessToken(new AccessToken(aToken,aTokenSecret));

    //---------------------//

    int menu;
    int choice;
    choice = 0;

    BufferedReader br = new BufferedReader(new InputStreamReader(System.in));
    Scanner input = new Scanner(System.in);

    //menu
    System.out.println(" 1. Update Status");
    System.out.println(" 2. Send DM");
    System.out.println(" 3. Exit");
    System.out.print(" Enter your choice: ");
    menu = input.nextInt();

    while(menu != 3){
      switch(menu){
        case 1:
          try{
            System.out.println("");
            System.out.print(" Update status: ");
            String stat = br.readLine();
            try{
               Status status = twit.updateStatus(stat + " [via @nordskriving's app]");
             }catch(TwitterException e){
               System.out.println(e);
             }
          }catch(IOException e){
            System.out.println(e);
          }
          break;
        //menu 2
        case 2:
          try{
            System.out.println("");
            System.out.print(" To: ");
            String forwho = br.readLine();
            System.out.print(" Msg: ");
            String msg = br.readLine();
            try{
              DirectMessage dm = twit.sendDirectMessage(forwho,msg + "[via @nordskriving's app]");
            }catch(TwitterException e){
              System.out.println(e);
            }
          }catch(IOException e){
            System.out.println(e);
          }
      }
      System.out.println("");
      System.out.println(" 1. Update Status");
      System.out.println(" 2. Send DM");
      System.out.println(" 3. Exit");
      System.out.print(" Enter your choice: ");
      menu = input.nextInt();
    }
    //exit
    System.out.println("");
    System.out.println("nordskriving.wordpress.com");
  }
}

Jangan lupa ubah dulu bagian key-nya dengan key app kalian. Selanjutnya simpan di direktori kalian. Sebelum di cek ketik javac nrdtweeting.java, baru lah kita cek.

javatwit01

Yo, update status dulu.

javatwit02

Cek timeline

berhasil

berhasil

Send DM yo,

javatwit04

Cek DM

Terkirim

Terkirim

Well, sudah selesai. Semisal ada pertanyaan silahkan berkomentar yo. Kalian boleh mengembangkan kode ini, tapi saya dikabari yak biar ilmu saya nambah. Kode ini juga bisa kawan-kawan lihat di akun github saya.  See ya! 🙂

 

Leave a reply